Patroli Malam Polsek Cikembar Polres Sukabumi Antisipasi Gukamtibmas

    Patroli Malam Polsek Cikembar Polres Sukabumi Antisipasi Gukamtibmas
    Patroli Malam Polsek Cikembar Antisipasi Gukamtibmas

    Sukabumi - Pada musim mudik dan balik pasca Lebaran tahun ini di wilayah sekitar Kecamatan Cikembar, Kabupaten Sukabumi terdapat di antaranya rumah penduduk atau pemukiman warga yang di tinggal mudik oleh pemiliknya.Untuk mengantisipasi hal-hal yang tidak di inginkan terkait gangguan keamanan pihak Polsek Cikembar mengintensifkan Patroli malam hari.

    Personil Unit Samapta Polsek Cikembar yang sedang laksanakan piket malam telah melaksanakan giat Patroli ke pemukiman warga di wilayah Jalan Palabuhan II, Desa Bojong, Kecamatan Cikembar, Kabupaten Sukabumi dan sekitarnya.Dalam giat patrolinya kali ini, petugas menyampaikan pesan kepada warga yang di jumpai agar tetap waspada akan segala macam gangguan keamanan seperti halnya tindak kejahatan pencurian dan sebagainya.

    Kapolres Sukabumi AKBP Maruly Pardede melalui Kapolsek Cikembar AKP Panji Setiaji menyampaikan bahwa personil Polres Sukabumi dan jajaran termasuk juga Polsek Cikembar, pada saat musim mudik dan balik pasca Lebaran ini telah melaksanakan Patroli secara intensif di antaranya difokuskan ke lingkungan perumahan atau pemukiman warga yang di tinggalkan mudik oleh pemiliknya.

    Tujuan dari pelaksanaan Patroli ini menurut AA DEDE pangggilan akrab Kapolres Sukabumi tdak lain untuk memberikan dan menjamin rasa Aman bagi warga masyarakat yang sedang melaksanakan mudik Lebaran tahun ini dan gangguan Kamtibmas di lingkungan permukiman warga dapat kita minimalisir. Demikian ujarnya.

    Polres Sukabumi Polda Jabar, Kapolres Sukabumi Akbp Maruly Pardede, Kasi Humas Polres Sukabumi Iptu Aah Saepul Rohman

    polres sukabumi polda jabar kapolres sukabumi akbp maruly pardede
    Aa Ruslan Sutisna

    Aa Ruslan Sutisna

    Artikel Sebelumnya

    Laksanakan Door to Door System Bhabinkamtibmas...

    Artikel Berikutnya

    Briptu Pelik Bhabinkamtibmas Polsek Jampang...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024

    Ikuti Kami